Monday, November 18, 2013

New Publication on Mount Merapi Exotic Plant Species


Publikasi baru mengenai jenis tumbuhan asing yang berpotensi menjadi invasif di Gunung Merapi. Buku ini mengulas mengenai definis IAS, permasalahan yang ditimbulkannya, bagaimana cara penyebarannya dan apa yang dapat dilakukan. Kemudian dilengkapi pula dengan ulasan mengenai 12 jenis yang merupakan jenis eksotik dan berpotensi menjadi invasif. Salah satu yang menjadi perhatian oleh pihak pengelola Taman Nasional Gunung Merapi saat ini adalah kehadiran jenis asing dari Australia yaitu Acacia decurrens di kawasan paska erupsi Gunung Merapi 2006-2010 yang diperkirakan mampu men take over kehadiran jenis-jenis native. Buku ini adalah bagian dari kegiatan penelitian yang didukung oleh Rufford Small Grants Foundation bekerja sama dengan Kebun Raya LIPI dan Taman Nasional Gunung Merapi Yogyakarta. Buku ini diterbitkan oleh penerbit Interlude, Yogyakarta.  Jika berminat dapat menghubungi sutomo.uwa@gmail.com


No comments: